Loker PT Multi Indomandiri, Karawang

By | 27 Juni 2024

PT Multi Indomandiri

WWW.INFO.SITELOKER.COM | PT Multi Indomandiri adalah perusahaan manufaktur yang menghasilkan berbagai produk perbekalan kesehatan rumah tangga dan kosmetik. Perusahaan ini memiliki fokus dalam memproduksi barang-barang yang berkaitan dengan kesehatan dan kecantikan. Dengan menggunakan teknologi modern dan bahan baku berkualitas, PT. Multi Indomandiri bertujuan untuk menyediakan produk-produk yang aman, efektif, dan dapat dipercaya bagi konsumennya. Perusahaan ini memahami pentingnya kualitas dan kepuasan pelanggan, sehingga mereka menjalankan kontrol kualitas yang ketat dalam setiap tahap produksi. Dalam menghasilkan produk perbekalan kesehatan rumah tangga, seperti alat kesehatan dan perawatan pribadi, serta produk kosmetik, PT. Multi Indomandiri berusaha memenuhi kebutuhan pasar yang terus berkembang. Dengan komitmen untuk berinovasi dan memberikan layanan yang baik, PT. Multi Indomandiri berupaya menjadi pemimpin dalam industri ini dan menjadi mitra yang dapat diandalkan bagi konsumen mereka.

INFO LOWONGAN KERJA PT MULTI INDOMANDIRI TERBARU KARAWANG

Admin

  1. Lulusan SMK/SMA
  2. Usia maksimal 25 Tahun
  3. Dapat mengoperasikan komputer Excel SAP
  4. Siap bekerja hari kerja dengan sistem 3 sh
  5. Bersedia ditempatkan di Kosambi, Karawang

Jobdesk :

  • Melakukan administrasi task list sesuai dengan lingkup kerja
  • Melakukan distribusi work order sesuai dengan lingkup kerja
  • Bertanggung jawab atas penyimpanan dan pemeliharaan dokumen
  • Bertanggung jawab atas pengontrolon dan penyebaran work order
  • Bertanggung jawab atas penyimpanan dokumen di sistem
  • Melakukan input data hasil stock opname harian dan bulanan
  • Melakukan pengerjaan dan pengolahan sistem berupa konfirmasi, input dan mempersiapkan
  • Production Order yang diberikan oleh tim SCM untuk operasional produksi
  • Melakukan pengecekan dan konfirmasi hasil produktok now packaging, material balance, dan pengecekan FG di setiap harinya
  • Memproses serta menyajikan data konfirmasi hasil produksi harian kepada Staff Produksi
  • Melakukan pengecekan pada sistem untuk memperoleh data aktual antara stok dengan sistem itu sendiri

Admin GA

  1. Lulusan SMA sederajat, semua jurusan
  2. Memiliki pengalaman minimal 1 Tahun
  3. Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, jujur, dan berdedikasi tinggi
  4. Memiliki pengalaman dibagian security access lebih disuk
  5. Bersedia di tempatkan di Kosambi, Karawang

Jobdesk :

  • Menangani kegiatan administratif sehari-hari
  • Memastikan kelancaran operasional kantor
  • Mengelola dan menyimpan dokumen perusahaan
  • Berkoordinasi dengan departemen terkait.
  • Menjalin hubungan baik dengan vendor.
  • Mengelola fasilitas dan peralatan kantor
  • Menyelenggarakan kegiatan kesejahteraan karyawan
  • Memastikan kepatuhan terhadap aturan keamanan
  • Menyusun laporan berkala terkait kegiatan administratif

Maintenance

Kualifikasi :

  1. Laki-laki
  2. Lulusan SMK Kelistrikan
  3. Memahami alat ukur kelistrikan
  4. Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, jujur, dan berdedikasi tinggi
  5. Siap bekerja 6 hari kerja dengan sistem 3 shift.
  6. Bersedia di tempatkan di Kosambi, Karawang

Jobdesk :

  • Melakukan perawatan dan perbaikan ruangan genset don unit genset PT Multi Indomandiri
  • Menulis aktivitas kegiatan yang berkaitan dengan gemet dibuku Logbook Genset
  • Melakukan perawatan dan perbaikan ruangan transformer dan unit transformer PT Multi Indomandiri
  • Melakukan perawatan dan perbaikan ruangan Medium Voltage-Moin Distribution Panel (MV-MDP) dan ponel MV-MDP PT Muli Indomandir Melakukan aktivitas electrical hanya berdasarkan perintah dari atasan electrical engineering dan hierarkinya.
  • Mencatat segala aktifitas kegiatan harian di buku Data Progres Pekerj Electrical Engineering
  • Bertanggung jawab mengimplementasikan di lapangan terhadap wiring diagram yang diberikan oleh atasan

Operator Forklift

Kualifikasi :

  1. Lulusan SMK/SMA
  2. Usia maksimal 27 Tahun
  3. Memiliki SIO Besterol
  4. Pengolomon minimal 1 tahun di bogon Fork/Reachtruck
  5. Siop bekerja & hari kerja dengan sistem 3 shift
  6. Bersedia di tempatkan di Kosambi, Karawang

Jobdesk :

  • Melakukan aktivitas sesual Objective, Torget, Program Lingkungan dan KS di bagian masing-masing
  • Memahami dan melakukan prosedur tanggap dorurot di bagian masing- masing
  • Memahami kebijakan dan peraturan KSL sesal lingkup pekerjaannya.
  • Menampung setiap permasalahan yang ada untuk didiskusikan dan disampaikan penyelesaiannya ke atasan
  • Melakukan kegiatan transfer pallet kosong dari area loading ke tempat yang dituju sesuai dengan instruksi staff gudang
  • Memastikan penempatan borang tersusun dengan rapi dan aman
  • Memastikan borang tidak mengalami kerusakan karena kebocoran atau masalah handling.
  • Melakukan checklist MHE sebelum alot di operasikan dan melakukan pembersihan unit\

PT Multi Indomandiri
Jl. Raya Kosambi Curug, RT.12/RW.04 Dusun Serang Kampung Situwaringin, Desa, Sumurkondang, Kec. Klari, Kabupaten Karawang, Jawa Barat 41371